Resep dan cara membuat Pai Buah
Resep dan cara membuat Pai Buah - Makanan penutup yang satu ini bisa menjadi menu makanan penutup favorite kita sekeluarga, rasanya yang lezat dan segar sangat cocok menjadi makanan penutup.
Bahan-bahan :
- 200gr tepung terigu
- 100gr margarin
- 50gr gula halus
- 2 kuning telur
- 1 sendok makan air es
- 1/4 sendok teh garam
- 175ml susu cair
- 35gr tepung maizena
- 30gr gula pasir
- 1 kuning telur
- 1/4 sendok teh garam
- 1/4gr buah anggur
- 3 buah jeruk
- buah mandarin, kiwi, dan ceri
- Aduk semua bahan sampai tercampur rata
- Cetak pai yang sudah jadi ke dalam cetakan pai yang sudah diolesi margarin. tusuk-tusuk adonan dengan garpu. Lalu oven hingga matang. Angkat dan dinginkan
- Didihkan susu cair. maizena, dan gula pasir, sambil di aduk aduk. Tambahkan garam dan kuning telur. Aduk hingga mendidih/mengolak. Angkat dan dinginkan
- Tuangkan vla ke dalam pai, dan susun buah diatasnya.
0 Response to "Resep dan cara membuat Pai Buah"
Post a Comment